Rabu, 04 November 2015

Daftar Harga Mesin Penetas Telur Berbagai Tipe Terbaru November 2017

Kali ini blog harga mesin ingin membagikan informasi mengenai harga dan juga spesifikasi dari mesin penetas telur otomastis yang mana mungkin saja bisa bermanfaat dan membantu anda menemukan mesin penetas telur yang sesuai dengan kebutuhan Anda.

Mesin penetas telur adalah mesin yang bisa membantu menetaskan telur terutama bagi pengusaha ternak khususnya unggas seperti ayam, bebek, burung puyuh, mentok dan jenis unggas lainnya. Dengan mesin ini, semua jenis telur unggas akan dapat di tetaskan karena mesin ini sangat membantu dalam menetaskan telur.

gambar mesin penetas telur

Keunggulan dari mesin penetas telur ini ialah suhu bisa diatur dan dapat di sesuaikan dengan suhu yang di butuhkan telur untuk dapat menetas, selain itu mesin penetas telur ini juga ada yang mempunyai kapasitas hingga 1000 telur sehingga dapat menetaskan telur dengan jumlah yang banyak secara bersamaan. berikut informasi mengenai harga mesin penetas telur.

1. Mesin Penetas Telur Kapasiatas 1000 Telur (EM-1000)
Harga yang cukup murah Rp 3.850.000, dengan Kapasitas : maksimal 1080 butir telur ayam (posisi berdiri), memiliki Ukuran : 100x60x120 cm, di dukung oleh Daya listrik : sekitar 60 watt 220V, Bahan yang di gunakan terbuat dari multipleks dan MDF (Medium density fiberboard)

2. Mesin Tetas Kapasitas 500 Telur (EM-500)
Harga mesin tetas ini Rp 2.850.000, dengan Kapasitas maksimal 560 butir telur ayam (posisi berdiri), Ukuran : 60x60x120cm, denganDaya listrik : sekitar 60 watt 220V, di buat dari Bahan : multipleks dan MDF (Medium density fiberboard)

3. Mesin Tetas Telur Kapasitas 100 Telur (EM-100)
Harga yang di banderol Rp 420.000 dengan Kapasitas : maksimal 102 butir telur ayam (posisi berdiri) di bekali Ukuran : 60x30x32 cm dengan Daya listrik : 220V 20-30 watt terbuat dari Bahan multipleks dan MDF (Medium density fiberboard)

4. Mesin Tetas Telor Kapasitas 75 Telur (EM-75)
Di budget dengan Harga : Rp 380.000, dengan Kapasitas : maksimal 84 butir telur ayam (posisi berdiri), serta Ukuran : 50x30x32 cm kemudian di bekali dengan Daya listrik : 20 watt 220V Bahan yang di gunakan multipleks dan MDF (Medium density fiberboard)

5. Mesin Penetasan Telur Kapasitas 200 Telur (EM-200)
Harga mesin penetas ini Rp 600.000 dengan Kapasitas : maksimal 224 butir telur ayam (posisi berdiri) serta Ukuran : 90x40x32 cm di bekali dengan Daya listrik : 40 watt 220V dan Bahan dari multipleks dan MDF (Medium density fiberboard)

6. Mesin Penetas Telor Kapasitas 50 Telur (EM-50)
Untuk Harga mesin penetas ini Rp 310.000 dengan Kapasitas : maksimal 66 butir telur ayam (posisi berdiri), untuk Ukuran : 40x30x32 cm dan di sokong dengan Daya listrik : 10 watt 220V, terbuat daru Bahan multipleks dan MDF (Medium density fiberboard)

7. Mesin Penetas Telur Kapasitas 30 telur (EM-30)
Di banderol dengan Harga yang relative murah yaitu Rp 280.000 dengan Kapasitas : maksimal 42 butir telur ayam (posisi berdiri) serta Ukuran : 30x30x32 cm di sokong denganDaya listrik : 10 watt 220V serta Bahan  terbuat dari multipleks dan MDF (Medium density fiberboard)

Dari berbagai mesin penetas telur diatas, terdiri dari beraneka ragam mesin yang memiliki kapasitas berbeda. Jika anda ingin membeli alat atau mesin penetas telur ini, silahkan sesuaikan dengan kapasitas telur yang akan ditetaskan sehingga penggunaan mesin mejadi maksimal. Mesin ini cocok untuk anda yang mempunyai usaha peternakan unggas. Harga mesin penetas telur diatas relatif murah dan pastikan anda mencari referensinya juga di toko daerah anda.

Selain usaha peternakan, ada salah satu usaha yang juga cocok dilakukan sebagai usaha home industri. Bisnis ini yaitu bisnis sablon yang memproduksi kaos sablon dengan desain sendiri. Banyak sekali orang yang ingin mempunyai kaos dengan desain sendiri, baik itu untuk branding, untuk club, untuk team dan lain sebagainya. Dengan kaos desain sendiri, maka kaos anda akan sangat menarik dan berbeda dengan yang lain. Nah, jika anda ingin tau tentang mesin sablon, coba lihat harga mesin sablon dtg yang sudah saya tulis sebelumnya.

Daftar Harga Mesin Penetas Telur Berbagai Tipe Terbaru November 2017 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

Apa Komentarmu: